Mengidentifikasi Teks Iklan
Mengidentifikasi Teks Iklan
Kalimat fakta adalah kalimat yang menyatakan sesuatu yang benar-benar ada atau benar-benar terjadi. Fakta dapat dibuktikan langsung, tanpa menimbulkan perselisihan antara orang yang satu dengan orang yang lain. Hal itu berbeda dengan kalimat opini yang mungkin menimbulkan perbedaan pandangan pada banyak orang. Iklan pada umumnya terkandung kalimat fakta dan opini.
Contoh Soal Tentang Mengidentifikasi Teks Iklan
Bacalah iklan berikut!
A. Oleh Bimbingan Ingin Cerdas
B. Diutamakan lulusan S1
C. Jl. Rudus Sekip Ujung Palembang
D. Dibutuhkan tenaga pengajar
Pembahasan
Fakta yang terdapat di dalam iklan tersebut adalah “Jalan Rudus Sekip Ujung, Palembang.”Bagian tersebut disebut fakta karena menyatakan sesuatu yang ada, tanpa menimbulkan perselisihan pandangan pada banyak orang.
Jawaban: C
Kalimat fakta adalah kalimat yang menyatakan sesuatu yang benar-benar ada atau benar-benar terjadi. Fakta dapat dibuktikan langsung, tanpa menimbulkan perselisihan antara orang yang satu dengan orang yang lain. Hal itu berbeda dengan kalimat opini yang mungkin menimbulkan perbedaan pandangan pada banyak orang. Iklan pada umumnya terkandung kalimat fakta dan opini.
Contoh Soal Tentang Mengidentifikasi Teks Iklan
Bacalah iklan berikut!
Dibutuhkan tenaga pengajar bahasa Inggris, oleh Bimbingan Ingin Cerdas, diutamakan lulusan S1. Lamaran: Jl. Rudus Sekip Ujung, Palembang.Kalimat fakta pada iklan tersebut adalah ...
A. Oleh Bimbingan Ingin Cerdas
B. Diutamakan lulusan S1
C. Jl. Rudus Sekip Ujung Palembang
D. Dibutuhkan tenaga pengajar
Pembahasan
Fakta yang terdapat di dalam iklan tersebut adalah “Jalan Rudus Sekip Ujung, Palembang.”Bagian tersebut disebut fakta karena menyatakan sesuatu yang ada, tanpa menimbulkan perselisihan pandangan pada banyak orang.
Jawaban: C
Soal ini diambil dari Soal Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMP/MTs. Untuk menghadapi Ujian Sekolah, Ujian Nasional Anda perlu Buku Referensi Menghadapi Ujian Nasional dan Ujian Sekolah.
0 Response to "Mengidentifikasi Teks Iklan"
Post a Comment
Silahkan beri Komentar disini